do-not-copy { -webkit-user-select:none; -khtml-user-select:none; -moz-user-select:none; -ms-user-select:none; user-select:none;

Selasa, 22 Desember 2009

Karakteristik industri yang mempengaruhi hasil bisnis


Semua karakteristik industri yang baru diidentifikasikan harus dipertimbangkan untuk menentukan dampaknya terhadap sebuah prestasi perusahaan. 

Perubahan dalam permintaan industri dan persaingan mempengaruhi permintaan akan produk perusahaan sehingga mempengaruhi penghasilannya. Selain karakteristik industri mempengaruhi jumlah produk yang dihasilkan perusahaan, hal itu juga mempengaruhi biaya operasional, seperti biaya produksi dan administrasi. Setiap perubahan dalam peraturan tenaga kerja dan lingkungan, secara khusus mempengaruhi biaya perusahaan. Efek keseluruhan terhadap keuntungan tergantung pada dampak dari setiap karakteristik terhadap penghasilan atau biaya perusahaan. Dampak potensial dari permintaan industri dan persaingan pada hasil perusahaan dapat dipastikan dengan berkonsultasi dengan bisnis apapun secara berkala dan membahas bagaimana industri tertentu berhasil belakangan ini. 

Hasil perusahaan sangat tergantung pada karakteristik industri berikut :
1. Permintaan industry
2. Persaingan industry
3. Lingkungan tenaga kerja 
4. Lingkungan peraturan



Sumber:http://id.shvoong.com/business-management/management/2067219-karakteristik-industri-yang-mempengaruhi-hasil/#ixzz1vXBVI7aA

Tidak ada komentar: