do-not-copy { -webkit-user-select:none; -khtml-user-select:none; -moz-user-select:none; -ms-user-select:none; user-select:none;

Kamis, 27 Agustus 2015

MAKALAH SEJARAH PERKEMBANGAN INTERNET



MAKALAH
SEJARAH PERKEMBANGAN INTERNET

D

I

S

U

S

U

N
OLEH

NAMA      : HARLAN
KELAS       : XI IPA 7



SMA NEGERI 1 RAHA
2015/2016





  KATA PENGANTAR


Assalamu alaikum wr.wb
Tiada alunan indah yang pantas di ucapkan selain rasa syukur yang begitu besar atas karunia Allah yang Maha Kuasa,sang pemberi kesehatan sehingga tugas ini dapat di selesaikan.Dan tak lupa pula salawat serta taslim atas junjungan nabi besar Muhammad SAW.
Makalah ini di buat untuk memenuhi tugas yang di berikan Guru TIK dengan judul   “ sejarah perkembangan inernet”.dan juga sebagai pembelajaraan dalam mempelajari Tik.dan banyak mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam pembuatan makalah ini.
Akhir kata tak ada gading yang tak retak,demikian juga dengan tugas ini.oleh karena itu,saran dan kritik yang membangun tetap nantikan untuk menyelesaikan tugas dengan baik, terutama kepada pihak-pihak yang membantu dan kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu alaikum wr.wb                    





                                                              Penyusun   
                                                             











DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .............................................................................................................. i
KATA PENGANTAR ............................................................................................................ ii
DAFTAR ISI .......................................................................................................................... iii
BAB  I  PENDAHULUAN ................................................................................................... 1
A.    Latar belakang ....................................................................................................... 1
B.     Rumusan masalah .................................................................................................. 1
C.     Tujuan .................................................................................................................... 1
D.    Manfaat.................................................................................................................. 1
BAB II   PEMBAHASAN...................................................................................................... 2
A.    Sejarah internet....................................................................................................... 2-3
B.     Manfaat dan dampak positif –negatif bagi pelajar dan masyarakat....................... 4-5
C.     Bagaiman Budaya internet..................................................................................... 6-7
BAB III PENUTUP ............................................................................................................... 8
A.    Kesimpulan ............................................................................................................ 8
B.     Saran ...................................................................................................................... 8
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................................. 9














  BAB I
                                   PENDAHULUAN
A.    Latar belakang

Internet merupakan sebuah revolusi yang merubah ekonomi dan sosial dunia kita.Negara-negara berlomba –berlomba untuk mengambil keuntungan dari pengadopsian teknologi internet ini.Dan awalnya internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Depertemen pertahanan Amerika Serikat  di tahun 1969 melalui proyek ARPA ynag disebut ARPANET (Advanced Research Projek Agency Network).
 Di zaman sekarang ini kita telah mengenal internet,perkembangan internet juga sangat pesat  dan sangat di dukung oleh penyebarnnya,tak jarnag kini semua orang mengenal apa itu internet bahkan banyak orang yang mempromosikan dan membuat hal-ha yang mendukung internet tersebut.internet sangat bermanfaat bagi  zaman yang moderen yang menutup dengan ketepatan informasi yang berkembang di aspek berbagai wilayah.internet juga digunakan sebagai ladang bisnis yang sangat menguntungkan.Contohnya saja penggunaan operator pulsa untuk menghubungkan internet dan banyak bermunculan istilah bisnis online yang menggunakan internet sebagai penghubungnya.ha.l itu juga merubah pola pikir manusia baha yang ada di dunia ini sangatlah sempit tak jarag orang tekendala dalam hal komunikasi dan informasi.Dan juga  membuat majunya dunia pendidikandimana anak bisa mengakses informasiyang positif dalam internet,seperti halnya perpustakaan raksasa yang bisa diakses dimana saja dan kapan saja namun ada juga yang dampak negatif  yang dihasilkan oleh internet misalnya: pornografi,violence and gore kekejaman dan kesadisan  juga banyak di tampilkan,hal-hal yang memang merajalela di bidang manapun.internet juga tidak luput dari serangan penipu,Carding karena sifatnya yang  “Real Time“                (langsung) cara belanja dengan kartu kredit adalh car yang paling banyak digunakan di dunia internet.

B.     Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah yang akan di bahas dalam makalah ini adalah sebagai berikut :
1.      Bagaiman  sejarah awal perkembangan internet ?
2.      Apa manfaat dampak positif  dan negatif  terhadap situs jejaringan sosial di internet  bagi pelajar dan kalangan masyarakat indonesia ?
3.      Budya internet


C.    Tujuan

Dalam penulisan makalah ini sangat mengharapkan para pembaca agar memahami tentang bagaimana sejarah perkembangan internet di indonesia dan dampak positif dan negatif bagi masyarakat tidak hanya untuk sekedar dipelajari tapi harus dimengerti dan diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. 

D.    Manfaat
Adapun manfaat makalah ini sebagai berikut :
 Untuk mengetahui sejarah Internet di Dunia
            Untuk mengetahui Bagaimana Perkembangan Internet saat ini.


BAB II
PEMBAHASAN

A.    Sejarah Internet 

Internet adalah kependekan dari  interconnection-networking yaitu sistem global dari seluruh jaringan komputer yang saling terhubungan yang saling menggunakan internetstandar internet protocol suite (TCP/IP).
Tahun 1957 awal dari internet melalui Advanced researct Agency (ARPA),Amerika Serikat mengembangkan jaringan  komunikasi terintegrasi yang saling menghubungkan komunitas sains dan dan keperluan militer.Hal ini dilatar belakangi oleh terjadinya perang dingin  antara Amarika Serikat dan Uni Soviet(tahun 1957 Soviet meluncurkan sputnik).jarinagn komputer dimanfaatkan oleh angkatan bersenjata Amerika untuk mengembangkan nuklir.Amerika kwatir jika negaranya di serang maka kumikasi menjadi lumpuh.untu itulah mereka mencoba komunikasi dan menukar informasi melalui jaringan komputer.
Penemuan ARPA pada packet Switching pada tahun 1960 menjadi awal landasan terbentuknya internet packet swicthing adalah pengiriman pesan yang dapat dipecah dalm paket-paket kecil yang masing-masing paketnya  dapat melalui berbagai alternatif jalur jika salah satu jalur rusak untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan.packet Switching juga memungkinkan jaringan dapat digunakan secara bersamaan untuk untuk melakukan banyak koneksi,berbeda dengan jalur telepon yang memerlukan jalur akses khusus untuk melakukan koneksi.Maka ketika ARPANET menjadi jaringan komputer nasional Amerika Serikat pada tahun1969, packet Switching digunakan secara menyeluruh sebagaietode komunikasinya menggantikan circuit. Switching yang digunakan pada sambungan telepon publik.
Pada tahun 1969 ketika itu Depertemn Pertahanan Amerika Serikat,U.S Devence Projects Agency (DARPA) memutuskan mengadakan riset tentang bagimana cara menghubungkan sejumlah komputer agar menjadi jaringan organik .
Program riset ini dikenal dengan nama ARPANET pada tahun 1970,sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil yang dihubungkan sau sama lain sehingga mereka bisa berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan.
ARPANET kemudian merancang sebuah jaringan dengan kehandalan  teknologi informasi yang dapat memindahkan data dalam jumlah besardan dalam waktu yang singkat,dan ditetapapkan dalam sebuah srtandar  pembangunan protokol baru yang saat ini dikenal dengan TCP/IP(Transmission Control Protocol/Internet Procotol) dan di sinilah yang dikenal luas sampai saat ini.Tujuan awal dibangunnya proyek itu untuk keperluaan militer. Pada saat itu Deperteman Pertahan  Amerika Serikat(US Deperteman Of Defense) membuat sistem jaringan  komuter yang tersebar dengan menghubungkan komputer didaerah vital untuk mengatasi masalah bila ada serangan nuklir dan menghindari terjadinya informasi terpusat yang apabila terjadi perang dapat mudah dihancurkan.
Pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan  4 situs saja yaitu Stanford Researct Institute,University Of California,Santan Barbara,Universuty Of Utah,dimana mereka membentuksatu jaringan terpadu ditahun 1969,dan secara umum ARPANET diperkenalkan padabulan Oktober 1972. Tidak lama kemudian proyek ini berkembang pesat diseluruh daerah dan semua University di negara tersebut ingin bergabung,sehingga membuat ARPANET kesulitan untuk mengaturnya.Oleh sebab itu ARPANET dipecah menjadi 2 bagian “Milnet” untuk keperluan militer dan “ARPANET”baru yang lebih kecil untuk keperluan non-Militer seperti Universitas- Universitas.Gabungan kedua nama kemudian dikenal dengan DARPA internet,yang kemudian disederhanakan menjadi internet.
Pada tahun 1972,Roy Tomlisnon berhasil menyempurnakn programkan E-mail yang ia ciptakan setahun yang lalu untuk ARPANET program E-mail ini begitu mudah sehingga langsung menjadi populer.pada tahun yang sama,icon @ juga diperkenalakan sebagai lambang penting yang menunjukan “at” atau “pada”.pada tahun 1973,jaringan komputer ARPANET mulai dikembangkan keluar Amerika Serikat komputer University College di London yang merupakan komputer pertama di luar Amerika yang menjadi anggota arpanet pada tahun yang sama,duaorang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Khan  mempresentasekan sebuah gagasan yang lebih besar,yang menjadi cikal bakal pemikiran internet.ide ini depersentasikan pertama kalinya di University Sussex.pengembangan protokol yang terkenal karena yang paling banyak diperkenalkan sekarang yaitu TCP/IP(Transmission Control Protocol/Internet Procotol). Procotol  yaitu suatu kumpulan untuk berhubungan antara jaringan.Protokol ini dikembangkan oleh Robert Khan dan Vinton Cerf  pad tahun 1974.Dengan protokol yang standar  dan disepakati secara luas,maka jaringan lokal yang besar di berbagai tempat dapat saling terhubung menjadi jaringan raksasa bahkan sekarang ini  menjangkau selurh dunia.Jarinagn dengan menggunakan protokol internet yang disebut sebagai jaringan internet.
Hari bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976,ketika Ratu Inggris berhasil mengirimkan E-mail dari Royal Signals And Radar Establishmen Di Malven.Setahun kemudian labih 100 yang bergabung di ARPANET membnetuk sebuah jaringan atau network.Pada atahun 1979,Tom Truscott,Jim Ellis dan Steve Bellovin,menciptakan Newsgroup pertama yang di beri nama USENET.Tahun 1981 France Telecom denagan meluncurkan telpon televisi pertama,dimana orang bisa menelepon dan sambil berhubungan dengan video link.karena komputer yang membentuk sebuah jaringan yang semakin hari semakin banyak,maka dibutuhkan sebuah ptorokol yang resmi yang diakui semua jaringan.pada tahun 1982 dibentuk transmission control protokol atau TCP dan internet protokol atau IP yang kita kenal semua.Sementara itu di Eropa Muncul Jaringan yang tandingannya dikenal dengan Eunet,yang menyediakan jaringan-jaringan komputer di negara Belanda,Inggris,Denmark,dan Swedia.Jaringan Eunet menyediakan E-mail dan menyediakan Eunet Newsgroup USENET.Untuk menyerang jaringan komputer yang ada tahun 1984 diperkenalkan sisitem domain,yang kita kenal sekarang DNS atau Domain System komputer yang tersambung dengan  yang ada sudah melebihi 1000 komputer lebih.Pada tahun 1987 jumlah komputer yang tersambung kejaringan yang melonjak10 kali lipat menjadi 10.000 lebih jaringan ARPANET menjadi semakin besar sejak saat itu dan mulai di kelolah oleh pihak swasta pada tahun 1984,maka semakin banyak University tergabung dan mulilah perusahaan komersial masuk.Protokol TCP/IP menjadi Protocol yang disepakati sehingga dapat saling berkomunikasi pada jaringan internet ini.
Tahun 1988,Jarko Oikarinen dari Finlandia menemukan dan sekaligus memperkenalkan IRC atau internet  atau Internet Relay Chat.Setahun kemudian jumlah komputer kembali melonjak 10 kali lipat dalm setahun.Tak kurang dari 100.000 komputer kini membentuk sebuah jaringan.tahun 1990 adalah tahun yang paling bersejarah  ketika tim Bernest Lee menemukan program editor dan Browser yang bisa menjelajah  antara satu komputer dengan komputer yang lainnyayang membentuk jaringan itu.Program ini yang   disebut www,atau Wold Wide Web
Tahun 1992 komputer yang saling bersambung  membentuk jaringan sudah melampaui  sejutah komputer dan di tahun yang sama muncul istilah Surfing The Internet.Tahun 1994 situs internet telah tumbuh menjadi 3000 alamat halaman dan untuk pertama kalinyaVirtual-Shopping atau E-retail muncul di internet.Dunia langsung berubah ditahun yang sama Yahoo! Didiriakn juga sekaligus kelahiran Netscape Navigator 1.0.
Perkembangan besar internet ketiga adalah tergabungnya apliksi wold  wide web pada tahun 1990 oleh Tim Bernest Lee.Aplikasi wold wide web(www) ini menjadi konten yang dinantiakn semua pengguna internet.Www membuat semua pengguna dapat saling berbagi bermacam-macam aplikasi dan konten ,serta saling meningkatkan materi-materi yang tersebar di internet sejak saat itu pertumbuhan internet meroket.
Tahun 1989,Timothy Bernest Lee,ahli komputer dari Inggris menciptakn Wold wide web  yaitu semacam progaram memungkinkan suara,gambar,film,musik ditampilkan di internet.Karena penemu inilah internet menjadi lebih menarik tampilnnya dan sangat bervariasi.
Perkembangan Sejarah Internet dapat dibagi dalam empat aspek
yaitu :
1. Adanya aspek evolusi teknologi yang dimulai dari riset packet  switching
            (paket pensaklaran) ARPANET (berikut teknologi perlengkapannya) yang pada saat itu dilakukan riset lanjutan untuk mengembangkan wawasan       terhadap infrastruktur komunikasi data yang meliputi beberapa dimensi      seperti skala, performa/kehandalan dan fungsi tingkat tinggi.
2.   Adanya aspek pelaksanaan dan pengelolaan sebuah infrastruktur yang     global dan kompleks.
3.   Adanya aspek sosial yang dihasilkan dalam sebuah komunitas masyarakat           besar yang terdiri dari para Internauts yang bekerjasama membuat dan             mengembangkan terus teknologi ini.
4.   Adanya aspek komersial yang dihasilkan dalam sebuah perubahan ekstrim           namun efektif dari sebuah penelitian yang mengakibatkan terbentuknya          sebuah infrastruktur informasi yang besar dan berguna. Internet sekarang     sudah merupakan sebuah infrastruktur informasi global (widespread            information infrastructure), yang awalnya disebut “the National (atau Global  atau Galactic) Information Infrastructure” di Amerika Serikat. Sejarahnya       sangat kompleks dan mencakup banyak aspek seperti teknologi, organisasi,           dan komunitas. Dan pengaruhnya tidak hanya terhadap bidang teknik          komunikasi komputer saja tetapi juga berpengaruh kepada masalah sosial    seperti yang sekarang kita lakukan yaitu kita banyak mempergunakan alat-     alat bantu on line untuk mencapai sebuah bisnis elektronik (electronic           commerce), pemilikan informasi dan berinteraksi dengan masyarakat.
B.     Manfaat dan Dampak Positif  Dan Negatif  Terhadap Situs Jejaringan Sosial Di Internet  Bagi Pelajar Dan Kalangan Masyarakat Indonesia
Manfaat Internet Bagi Mahasiswa, yaitu :
1.   Memperluas Wawasan dan Ilmu pengetahuan :
Ketika kita sedang mencari tugas di internet tanpa kita sadari setiap halaman Webiste yang kita buka pasti kita akan baca walaupun itu bukan tugas yang diinginkan, Namun ada juga sebagian mahasiswa yang tergolong orang yang HG alias Harap Gampang pasti tinggal CTRL C trus CTRL V di Word, nah ini bukan tujuan sebenarnya dari Internet.
2.   Sebagai sumber tambahan Pelajaran Yang belum dimengerti :
Pernah tidak saat kita belajar di kampus lantas kita tidak mengerti sama sekali dengan apa yang telah di terangkan di kampus, itu sering sekali terjadi, oleh karena itu kita sering mencari informasi bahan pelajaran di Internet agar mengetahui apa yang diajarkan dosen di kampus tadi.
3.   Melatih Mahasiswa Supaya Mengetahui Cara-cara Penggunaan   Komputer :
Harus buat tugas lewat Internet otomatis harus menggunakan yang namanya Komputer, tugas buat email dan dikirim lewat email. Nah, disitu kita seringkali bingung tidak tahu caranya. Otomatis kita harus mengetahui Komputer dan Internet itu sendiri
4.   Sebagai Sarana Komunikasi :
Banyak fitur atau media social yang ada di Internet sebagai sarana komunikasi untuk bertukar Informasi dengan teman di Internet serta untuk menambah wawasan.

1.   Internet sebagai sumber informasi tentang hal apapun tentu akan sangat   membantu kehidupan masyarakat. Bagi mereka yang bekerja di bidang            pendidikan, bidang literasi, atau bidang kesenian, bisa mencari berbagai        informasi dari internet.
2.   Keberadaan internet bisa mempermudah atau mempercepat suatu             pekerjaan. Misalnya, ada suatu data dari satu kantor yang harus diserahkan            pada kantor lain, penyerahan ini bisa memanfaatkan media surat elektronik          (email) yang tentunya menggunakan internet.
3.   Dalam hal pergaulan, internet juga punya peranan yang sangat besar.        Banyaknya forum dan jejaring sosial saat ini yang bisa membantu siapa saja          untuk menambah pergaulan. Ini juga merupakan salah satu manfaat internet           bagi masyarakat. Manfaat jejaring sosial juga tak hanya menambah          pergaulan, namun juga mempererat pertemanan dan membuat kita berlatih  untuk bersosialisasi lebih baik.
4.   Balakangan ini sering sekali tentang bisnis online. Kita pun bisa    menjalankan sebuah bisnis melalui media internet.
5.   Kelebihan dari bisnis jenis ini adalah kita tidak perlu repot-repot menyewa           lahan/toko untuk berjualan. kita hanya harus menyiapkan barang yang akan             dijual, mempromosikannya, lalu tinggal menunggu pembeli menghubungi    kita.
6.   Media internet adalah salah satu media yang sangat bagus untuk promosi.            Manfaat internet yang satu ini tak hanya berlaku bagi pebisnis online    saja, namun juga bagi kita yang punya toko offline atau perusahaan tertentu yang ingin dikenal melalui media internet.
7.   Di sinilah letak manfaat jejaring sosial yang ada di internet. kita bisa        menggunakan jejaring sosial apapun untuk berpromosi, atau bahkan       membuat situs pribadi yang memuat usaha kita.
8.   Manfaat internet bagi masyarakat tak cuma terbatas pada para pebisnis,   dan juga untuk para konsumen. Bila kita malas keluar rumah untuk belanja             barang-barang tertentu, kita bisa mencari barang yang kita inginkan lewat   internet. Tinggal pesan, bayar dengan cara yang disepakati, lalu tunggu di   rumah. Sangat mudah, bukan?
               Jejaringan sosial atau jaringan sosial adalah suatu struktur sosial yang dibentuk dari simpul-simpul yang diikatakan satu atau lebih tipe relax spesifik seperti visi,ide,teman,keturunan dan lain sebagainya.
Dampak situs jejaringan sosial mungkin lebih banyak dirasakan oleh kalangan remaja,karena sebagian besar pengguna jejaringan sosial adalah kalangan remajapada usia sekolah.karena saat mudah menjadi anggota dari situs jejaring sosial,maka tidak heran jika banyak orang baik sengaja maupun hanya coba-coba mendaftarkan dirinya menjadi pengguna situs jejaringan sosial tersebut.Tidak butuh waktu lama akan menjdi kebiasaan untuk mengakses dan membuka situs jejaring sosial tersebut,dan berinteraksi secara pasif didalamnya.
Akibtnya pengguan dalam hal ini  peserta didik (siswa) bisa lupa waktu karena terlalu asyik dengan kegiatannya didunia maya tersebut.Yang paling menghawatirkan adalah  bahwa pada era teknologi dan globalisasi pada sekarnag ini,telepon seluler yang dulunya hanya berfungsi sebagai alat penerima dan pemanggil jarak jauh kini dapat digunakan untuk mengakses internet dan situs jejaringan sosial.jadi siswa tidak perlu lagi pergi ke warnet untuk mengakses situs pertemanan melainkan mengaksesnya langsung di telepon seluler mereka.Hal ini  semakin banyak kasus penyalagunaan situs jaringan sosial yang tidk sesuai dengan aturan.Tidak hanya siswa,para mahasisiwa tidak luput dari dampak  situs jaringan sosial ini.
Para sisiwa pengguna aktif  jejaringan sosial seperti Facebook ternyata mempunyai nilai yang lebih rendah daripada daripada siswa yang menggunakan jejaringan sosial Facebook.para siswa atau maha siswa tersita oleh keasyikan berselancar disitus jejaringan sosia mengakui waktu belajar mereka lebih banyak tersita.Rata-rata pengguna jejaringan sosial kehilangan waktu antara 1-5 jam sampai 11-15 jam waktu belajar perminggu untuk bermain jejaringan sosial di internet.Dan juga menurunkan motivasi dan menurunkan prestasi belajar siswa.
Dampak positif dari situs jejaringan sosial :
Ø  Internet sebagai media komunikasi yang merupakan internet yang paling banyak digunakan  dimana pengguna internet berkomunikasi dengan pengguna lainnya.
Ø  Media pertukaran data,dengan menggunakan E-mail,Newgroup.Ftp dan www(wold wide web-jaringan situs-situs web) para pengguna internet di seluruh dunia dapt saling bertukar informasi dengan cepat dan mudah.
Ø  Media untuk mencari lahan informasi untuk bidang pendidikan,kebudayaan serta berinteraksi dalam berbisnis dalam bidang perdagangan sehingga tidak perlu lagi menuju ketempat penawaran/penjualan.

Dampak negatif dari situs jejaringan sosial :

Ø  Membuat seseorang menjadi penyendirian dan susah bergaul
        Situs jejaringan sosial di internet membuat penggunannya memiliki dunia sendiri,sehingga tidak sedikit dari mereka tidak peduli dengan orang lain dan lingkungan di sekitarnya,seseorang yang telah kecanduan situs internet jejaringan sosial sering megalami hal ini.
Ø  Kurangnya sosialisasi dengan lingkungan
        Hal ini sangat menghawatirkan bagi perkembangan kehidupan sosial peserta didik (siswa).mereka yang seharusnya belajar  sosialisasi dengan lingkungan  justru lebih banyak menghabiskan waktu berselancar didunia maya bersama komunitas-komunitas jejaringan sosialnya,yang rata-rata membaha sesuatu yang tidak penting.akibatnya kemampuan siswa menurun.
Ø  Menghamburkan uang
        Akses internet  untuk membuka situs jejaringan sosial jelas berpengaruh terhadap keuangan sisiwa (terlebih di akses dari warnet) tidak jarng siswa menggunakan uang SPP mereka untuk pergi ke warnet sekedar untuk membuka Situs jejaringan sosial .ini dapat dikategorikan sebagai pemborosan,karena menggunakan uang secara produktif
Ø  Berkurangnya waktu belajar siswa
Hal ini sudah jelas karena dengan mengakses internet dan membuka situs jejaringan sosial  siswa akan lupa waktu,yang dikerjakan hanya itu-itu saja.Menurut pengamat sosial Media dan Teknologi Informasi Nukman Luthfie ,selain harus waspada,orang tua harus juga mempelajari secara mendalam media sosial ini demi masa depan anak-anak.Berdasarkan penelusurannya,ditemukan fakta bahwa dari 17,6 juta pemilik akun jejaringan sosial Facebook berasal dari indonesia,dan 360.000 orang diantaranya berumur 13 tahun dari facebook dari jejaringan sosial sejenisnya.Memang banyak Game yang menarik di Facebook yang bisa menggoda anak-anak.Namun tetap saja harus dihindari masih banyak game yang menarik dan bisa dimainka  tanpa harus jadi anggota Facebook.Adapun hal yang dapat dilakukan orang tua sebagai langka untuk menjaga anak-anak mereka dampak  negatif situs jejaringan sosial diantaranya : tidak memberikan telepon seluler yang dapat mengakses internet pada anak yang belum cukup umur.
Ø  Pornografi
Pornografi anggapan yang mengatakan bahwa internet dengan identik dengan pornografi memang tidak salh dengan kemampuan penyampaian informasi yang dimiliki internet
Ø  Violence and Gore
Kekejaman dan kesadisan juga banyak ditampilkan,karena segi bisnis dan isi pada dunia internet tidak terbatas maka pemilik situs menggunakan segala macam cara agar dapt menjual situs mereka,salah satunya dengan menampilkan hal-hal yang bersifat tabu.
Ø  Cybercrime
Cybercrime adalah kejahatan yang dilakukan seseorang dengan sarana internet di dunia maya yang bersifat.
v  Melintas batas negara
v  Perbuatan yang dilakukan secara ilegal
v  Kerugian sangat besar
v  Sulit pembuktian secara hukum
C.    Budaya internet
Jumlah pengguna Internet yang besar dan semakin berkembang, telah mewujudkan budaya Internet. Internet juga mempunyai pengaruh yang besar atas ilmu, dan pandangan dunia. Dengan hanya berpandukan mesin pencari seperti Google, pengguna di seluruh dunia mempunyai akses Internet yang mudah atas bermacam-macam informasi. Dibanding dengan buku dan perpustakaan, Internet melambangkan penyebaran (decentralization) / pengetahuan (knowledge) informasi dan data secara ekstrim. Perkembangan Internet juga telah mempengaruhi perkembangan ekonomi. Berbagai transaksi jual beli yang sebelumnya hanya bisa dilakukan dengan cara tatap muka (dan sebagian sangat kecil melalui pos atau telepon), kini sangat mudah dan sering dilakukan melalui Internet.
Transaksi melalui Internet ini dikenal dengan nama e-commerce. Terkait dengan pemerintahan, Internet juga memicu tumbuhnya transparansi pelaksanaan pemerintahan melalui e-government seperti di kabupaten Sragen yang mana ternyata berhasil memberikan peningkatan pemasukan daerah dengan memanfaatkan Internet untuk transparansi pengelolaan dana masyarakat dan pemangkasan jalur birokrasi, sehingga warga di daerah terebut sangat di untungkan demikian para pegawai negeri sipil dapat pula ditingkatkan kesejahterannya karena pemasukan daerah meningkat tajam.




BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Sejarah Perkembangan Internet dapat dibagi dalam empat aspek yaitu :
1.   Adanya aspek evolusi teknologi yang dimulai dari riset packet switching             (paket pensaklaran) ARPANET (berikut teknologi perlengkapannya) yang       pada saat itu dilakukan riset lanjutan untuk  wawasan      terhadap infrastruktur komunikasi data yang meliputi beberapa dimensi      seperti skala, performa/kehandalan dan fungsi tingkat tinggi.
2.   Adanya aspek pelaksanaan dan pengelolaan sebuah infrastruktur yang     global dan kompleks.
3.   Adanya aspek sosial yang dihasilkan dalam sebuah komunitas masyarakat           besar yang terdiri dari para Internauts yang bekerjasama membuat dan             mengembangkan terus teknologi ini.
4.   Adanya aspek komersial yang dihasilkan dalam sebuah perubahan ekstrim           namun efektif dari sebuah penelitian yang mengakibatkan terbentuknya          sebuah infrastruktur informasi yang besar dan berguna.
Manfaat Internet Bagi Mahasiswa, yaitu :
1.   Memperluas Wawasan dan Ilmu pengetahuan
2.   Sebagai sumber tambahan Pelajaran Yang belum dimengerti
3.   Melatih Mahasiswa Supaya Mengetahui Cara-cara Penggunaan Komputer
4.   Sebagai Sarana Komunikasi
B . Saran
Penyusun berharap kepada pembaca untuk menyimak, mempelajari dan menggunakan makalah ” Sejarah Perkembangan Internet “ sebagai motivasi dan menjadi referensi k.  Akhirnya  penyusun sadari sepenuhnya bahwa makalah yang kami susun jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang sifatnya membangun sangat penulis harapkan. Terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan makalah ini.






DAFTAR PUSTAKA
Searching Web :
-     http://www.camsh.com/internet/manfaat-internet-bagi-pelajar-pendidikan-dan- masyarakat.html. Di akses pada tanggal 03 Juni 2014, pukul 13.00 WITA.
-     http://rohmatullahh.blogspot.com/2013/10/sejarah-internet-perkembangan-        internet.html. Di akses pada tanggal 03 Juni 2014, pukul 13.10 WITA.
-     http://id.wikipedia.org/wiki/Sejarah_Internet_Indonesia. Di akses pada tanggal 03 Juni 2014, pukul 13.15 WITA.
-     http://lestariyunita10.blogspot.com/2013/09/sejarah-dan-perkembangan-internet-          di.html. Di akses pada tanggal 03 Juni 2014, pukul 13.23 WITA.
















Tidak ada komentar: