do-not-copy { -webkit-user-select:none; -khtml-user-select:none; -moz-user-select:none; -ms-user-select:none; user-select:none;

Senin, 04 Juni 2012

Faktor penambah semangat kerja

Ada beberapa komponen kepuasan kerja yang harus kita perhatikan
sebagi manejer sehingga para bawahan kita bisa merasa puas dengan apa
yang ia peroleh dari hasil kerjanya. Komponen tersebut meliputi:
a. Gaji/upah/honorarium
Dalam pemberian gaji ini harus mempertimbangkan prinsip
keadilan Karen mungkin orang yang bekerja pasti mempnyai
kelebihan dan perbedaan keterampilan da lam bekerja. Yang
termasuk gaji adalah semua imbalan keuangan yang diterima
pegawai seperti : gaji bulanan, premi, bonus, tunjangan – tunjangan.
b. Pekerjaan itu sendiri
Dalam pembahasan ada 2 aspek penting yang yang perlu di
perhatikan yang berasal dari kepuassan kerja itu sendiri:
1. Variasi pekerjaan : pada umumnya para peker ja menginginkan
pekerjaan yang menatang namun tidak menginginkan patah
semangat setelah menjalaninya beberapa saat, selain itu
pekerjaan yang minimum juga bisa membuat para pekerja cepat
jenuh dan bila terlalu banyak maka akan membuat para pekerja
merasa tertekan 2. Control dan metode kerja : pekerjaan yang memberikan otonomi
para pekerjanya akan memberikan kepuasan kerja yang tinggi,
dan pengawasan kerja yang tinggi dapat menimbulkan ketidak
puasan kerja.
c. Promosi :
Promosi adalah sebuah jenjang karier yang di harapkan oleh
para pekerja agar lebih baik, bisa juaga diartikan berpinda dari satu
pekerjaan kepekerjaan yang lebih besar dalam sekup dan
jangkauannya selain itu juga membutuhkan tanggung jawab yang
besar pula 50
d. Kondisi kerja
Kondisi kerja adalah segala h sesuatu yang ada di lingkungan
para kerja yang dapat mempengarui dirinya dalam menjalankan
tugasnya. Tempat pekerja juga harus dalam keadaan yang baik
karena kondisi tersebut mengarah kepada kenikmatan atau
kesenangan kerja baik secara fisik maupun secara sikis

Tidak ada komentar: