do-not-copy { -webkit-user-select:none; -khtml-user-select:none; -moz-user-select:none; -ms-user-select:none; user-select:none;

Selasa, 09 Oktober 2012

7 Keajaiban Rezeki




Kita sering berfikir, kok banget susah sih cari duit? Jadi pegawai kok gini-gini aja sih?. Buat pelajar yang baru lulus SMA seperti saya, kok susah sih lulus snmptn padahal udah belajar? kok bisa ya mereka lulus dengan mudah? apa kuliah jalan satu-satunya sukses ya?
Jederrrrrr!! Masih mikir begituan? Basi!
Disini saya akan bahas sekelumit buku kunci agar sukses dengan jalan yang simple tapi berharga. lho?
Judulnya, "7 Keajaiban Rezeki".
Kita diberi 2 otak kan sama Tuhan kita Allah SWT? kok yang dipake cuma satu? Kita diberi banyak jalan kan sama Allah SWT? kok yang dipake cuma satu? mana yang paling monoton lagi. hehe
Dengan buku "7 Keajaiban Rezeki" ini semua bisa sukses dengan cepat, mudah, dan berpahala lagi. Tentunya dengan cenderung otak kanan dong. Hei, jangan salah, otak kanan itu otak yang paling sering dipakai orang-orang sukses seperti boss-boss. Dan tidak lupa tentunya dengan sentuhan-sentuhan islami yang indah. 
Mau sukses dengan cepat? 99 hari? 30 hari? 7 hari? Bahkan besok? jawabannya Bisa!!!! Asal niat, doa, usaha, dan keyakinan kuat bersatu. 
Nah, dibuku "7 Keajaiban Rezeki" ini lebih rinci dibahasnya, ada 7 macam langkah atau cara atau apalah yang penting sudah pasti membuka lebar jalan pintu rezeki kita kalau benar-benar menjalankannya, hehe. ga bakal nyesel deh bagi yang baca buku ini. Dan ingat kata universal diatas tadi? artinya buku ini membahas cara-cara menyeluruh. Walaupun banyak sentuhan Islami, buku ini tidak mewajibkan yang membeli dan membaca harus muslim. Tips-tips dan cara-cara dibuku ini bisa diterapkan semua orang diseluruh dunia lho.
Ngomong-ngomong kenapa saya menulis ini? Tujuan utama saya mengajak semua juga sukses. "Orang yang sukses akan mengajak yang lainnya sukses", kata mas Ippho. hehe




Tidak ada komentar: